Rabu, 27 Februari 2013

Red Dawn

Sutradara: Dan Bradley, 2012 Kalau dilihat dari trailernya film ini terlihat menjanjikan. Pada detik ke-9 di salah satu kafe Sang Dewa Petir berbincang- bincang  dengan seorang wanita yang rupanya dia kenal sebelumnya. Tiba- tiba semua lampu kota padam. Di pagi harinya sebuah snowglobe terguncangkan oleh sesuatu. Ternyata diluar lebih menghebohkan. Lantas, yang menjadi pertanyaan apakah dari trailer tersebut dapat mewakili keseluruhan kisahnya?....

Minggu, 24 Februari 2013

Zero Dark Thirty

Sutradara: Kathryn Bigelow, 2012 Setelah film The Hurt Locker (2008) berhasil mencuatkan namanya sebagai salah satu sutradara wanita dimana melalui arahan tangannya film tersebut telah berhasil meraih gelar "Film Terbaik" di ajang Academy Awards tahun 2010. Sedikit mengingat kembali The Hurt Locker bercerita mengenai perjalanan satu grup kecil penjinak bom Angkatan Darat Amerika Serikat ketika bertugas di Irak tahun 2004. Sersan William James...

Rabu, 20 Februari 2013

Brave

Sutradara: Mark Andrews, Brenda Chapman, Steve Purcell, 2012 Terhitung mulai tahun 2006 sampai tahun 2012 lalu, Pixar-yang hampir selalu bekerjasama dengan Disney- secara kontinu merilis satu film animasi di setiap tahunnya. Cars 2 (2011) adalah film animasi mereka yang berada di urutan kedua belas tetapi amat disayangkan sekuel Cars (2006) ini ketika dirilis di pasaran hasilnya sedikit mengecewakan walau pendapatan box office diseluruh dunia...

Minggu, 17 Februari 2013

Mama

Sutradara: Andres Muschietti, 2013 Siapa yang menjadi penulis cerita di film Don't Be Afraid Of The Dark (2010) yang saat itu disutradari oleh Troy Nixey?. Guillermo del Toro adalah jawabannya. Dan, orang yang sama inilah yang menjabat sebagai eksekutif produser di film yang sebentar lagi saya ulas ceritanya, Mama. Penonton pasti bertanya-tanya apa yang menjadi kelebihan dari film Mama dibandingkan dengan Don't Be Afraid Of The Dark?. Karena...

Minggu, 10 Februari 2013

A Good Day To Die Hard

Sutradara: John Moore, 2013 "Kau yang mencari masalah atau masalah yang mencari engkau," kata Jai Courtney kepada Bruce Willis dalam A Good Day To Die Hard. "Kemanapun McClane berada disanalah pasti ada ketidakberesan yang menuntut dirinya turut campur". Begitulah gambaran ketiga sutradara sebelumnya tentang karakter Bruce Willis dalam ke-4 filmnya Die Hard (1988), Die Hard 2(1990), Die Hard With A Vengeance (1995), dan Live Free or Die Hard...

Kamis, 07 Februari 2013

The Collection

Sutradara: Marcus Dunstan, 2012 "Seorang pembunuh berantai masih berkeliaran di tengah kota dan dipastikan sudah 50 (lima puluh) manusia yang menjadi korbannya. Siapa saja bisa menjadi target sasarannya tanpa mengenal jenis kelamin dan usia, dan yang menjadikan dirinya unik adalah dalam satu TKP (Tempat Kejadian Perkara) hanya dipilih satu korban", kata satu dua reporter yang diucapkan secara silih berganti mengenai kabar terakhir yang didapatkan...

Senin, 04 Februari 2013

Bait

Sutradara: Kimble Rendall, 2012 Bisa dibilang faktor mujur atau karena faktor sebagai lakon utama, seorang pria selamat dari nasib naas yang mana seharusnya dia meninggal dunia. Adalah Josh (Xavier Samuel), seorang penjaga pantai dimana pagi itu harus mengecek pelampung di tengah lautan. Karena melihat Josh yang masih dalam keadaan setengah mabuk, maka Rory (Richard Brancatisano) teman baik sekaligus pacar dari adiknya,Tina (Sharni Vinson) menggantikan...

Minggu, 03 Februari 2013

Hansel & Gretel: Witch Hunter

Sutradara: Tommy Wirkola, 2013 Salah satu dongeng karya Grimm Bersaudara asal negara Jerman ini diramu sedemikian rupa oleh Tommy Wirkola -selaku penulis cerita dan sutradaranya- menjadi sebuah kisah fantasi bercampur horror yang lebih mengedepankan porsi adegan aksinya, dengan Jeremy Renner sebagai Hansel dan Gemma Arterton sebagai Gretel, duo pemburu penyihir. Plot utamanya memang diambil dari dongeng itu sendiri dan digunakan sebagai...